Minggu, 05 Februari 2017

PEMASANGAN TEMPAT DUDUK PENONTON

Hari ini pada hari minggu tanggal 5 februari 2016, kami melakukan gotong royong untuk memasang tempat duduk penonton. Berbekal beberapa glondong pohon pinang (jambe) yang kami bawa dari tunjungrejo diangkut menggunakan grobak yang didorong bersama-sama. Pohon tersebut kami dapat dari pak Tri Hadiyatmo dan untuk memasangnya pohon pinang di sangga dengan ban bekas kemudian di ikat dan di paku agar kuat.

0 komentar:

Posting Komentar